Komposisi yang bagus merupakan element penting untuk menghasilkan foto yang bagus, dan arti dari komposisi yang bagus itu sendiri cukup sulit didefinisikan.
Banyak orang menganggap komposisi adalah aturan yang harus diikuti, ada juga yang menganggap sebagai sekumpulan resep yang dapat dipakai untuk membuat foto yang bagus.
Hal yang perlu diingat, tidak semua resep digunakan untuk membuat sebuah photo yang bagus.
Berikut beberapa resep yang dapat membantu Anda mendapatkan komposisi yang bagus untuk sebuah foto.
1. Pattern
Banyak pattern disekitar kita jika mau belajar untuk melihatnya. Penekanan pada pattern akan menghasilkan foto yang bagus.
2. Symmetry
Tergantung scene, symmetry mungkin sesuatu yang Anda cari, atau mungkin sesuatu yang perlu Anda hindari.
Komposisi symmetry dengan POI (point of interest) akan menghasilkan photo yang wow! Akan tetapi bila tanpa POI, akan sedikit membosankan.
3. Texture
Bermain dengan texture dan angle serta pencahayaan, akan membuat photo Anda hidup.
4. Depth of Field (DOF)
DOF akan membuat Subject focus, memisahkan subject dari background dan foreground.
5. Garis
Garis merupakan element yang kuat dalam komposisi. Garis mempunyai kekuatan untuk menampilkan focal point dan 'rasa' dari sebuah foto. Bermacam-macam garis vertical, horizontal, diagonal dan converging, gunakan garis ini menjadi kekuatan pada foto Anda.
0 komentar:
Posting Komentar